Kamis, 30 April 2015

ASUS ZENFONE 2 SMARTPHONE GAHAR HARGA DAMAI



Baik sahabah ARRO yang keren abis, sekarang pertegas eksistensi kalian dengan gadget yang murah dan berkualitas yaitu ASUS ZENFONE 2, Seperti kita ketahui produk Zenfone series itu terkenal dengan fitur yang gahar tapi dengan harga yang damai, tidak terkecuali dengan ASUS ZENFONE 2 ini spesifikasinya lebih tinggi dibanding dengan kakak-kakak nya, namun dengan harga yang cendrung lebih murah dibanding dengan smartphone merek lain yang berspesifikasi seperti ASUS ZENFONE 2 ini, penasaran seperti apa spesifikasinya langsung aja kita menuju ke TKP

Oke, Kita mulai dari Konektivitas jaringan ASUS ZENFONE 2

Terdapat  3 jaringan yang tersedia pada ASUS ZENFONE 2 ini diantaranya adalah : 
  1. Jaringan 2G dengan menggunakan frekuensi GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2, 
  2. Jaringan 3G dengan frekuensi yang di gunakan adalah HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 dan 
  3. Jaringan 4G dengan frekuensi LTE (namun khusus yang ini masih tersedia di negara-negara yang sudah suport dengan jaringan 4G) semoga Indonesia juga kebagian ya sobat
Sedangkan untuk urusan sim card ASUS ZENFONE 2 juga menggunakan double sim card yang memungkinkan sahabat ARRO menggunakan dua buah simcard sekaligus, gimana keren kan?

SFESIPIKASI HP
Asus Zenfone 2 ini memiliki spesifikasi yang cukup tinggi di bandingkan dengan seri zenfone sebelumnya seperti yang sudah di jelaskan di awal tadi. Smartphone ini menggunakan sistem operasi terbaru yang di rilis oleh Google yakni Android OS, v5.0 (Lollipop) yang di optimalkan dengan menggunakan prosesor yang berjalan pada sistem 64 bit SUPER QUAD CORE INTEL ATOM PROCESSOR (Intel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz). Di sampin itu di optimalkan lagi dengan memori RAM dengan ukuran 4GB yang mampu membuat ponsel ini berjalan sangat smooth dan lancar. Sedangkan untuk kualitas dan kinerja layar atau grafisnya di optimalkan dengan PowerVR G6430.

BODY ASUS ZENFONE 2

  • Model ciamik dengan menggunakan type  CandyBar berdimensi 152.5 x 77.2 x 10.9 mm, 
  • Berat  ASUS ZENFONE 2 sangat ringan 170 g 
  • Untuk ukuran Layar ASUS ZENFONE 2 di lengkapi dengan layar yang lebih besar di bandingkan Zenfone 5 yakni berukuran 1080p x 1920 pixels, 5.5 inches (~401 ppi pixel density) 
  • Jenis layar menggunakan IPS capacitive touchscreen, 16M colors akan menghasilkan hasil warna dan gambar yang lebih cerah dan di tambah lagi dengan ZenUI yang bikin ASUS ZENFONE 2 semakin ciamik sobat
  • Anti Gores Corning Gorilla Glass 3 menjadi bemper layar ASUS ZENFONE 2 sehingga anti gores gak usah ribet pakai plastik pelindung kaca.
  • Warna ASUS ZENFONE 2 semakin gemerlap dengan pilihan Osmium Black, Sheer Gold, Glacier Gray, Glamor Red and Ceramic White. 
MEMORI HP
Yang lebih dahsyat dan tidak ada bandinganya adalah pemasangan RAM sebesar 4GB dan ini merupakan rekor baru yang sudah dipecahkan ASUS ZENFONE 2 yaitu smartphone dengan ram terbesar didunia untuk saat ini. ditambah lagi memory internal yang segede 64GB dan itupun masih bisa di tambah lagi dengan memory eksternal lebih dari 64GB, wooooow kereeeeeen

 
FITUR HP
  • 5GB free lifetime ASUS WebStorage,GPS, MP3 Player, MP4 Player, Video Player, FM Radio dan tentunya masih banyak yang lainnya.
  • Kamera ASUS ZENFONE 2 bikin heboh lagi  disematkan kamera 13 MP, 4128 x 3096 pixels, dilengkapi autofokus, dual-LED (dual tone) flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama dan lebih keren lagi pokoknya, dan kabar gembira buat selfie holic ASUS ZENFONE 2 memberikan kamera depan 5MP, kereeen kan?
GIMANA INI HARUS SOBAT MASUKIN DALAM LIST BELANJA BULAN INI, DAN JANGAN GALAU KARENA HARI INI LAZADA MEMBERIKAN DISKON BESAR
 
ASUS ZENFONE 2 DIBANDEROL
RP 2.969.000
Sebelum RP 5.399.000,
Diskon 45%
Cicilan: 3 x RP 989.667
 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar